Dekatkan Diri dengan Masyarakat Papua, Satgas 537/BY Rutin Adakan Pangkas Rambut Gratis

    Dekatkan Diri dengan Masyarakat Papua, Satgas 537/BY Rutin Adakan Pangkas Rambut Gratis

    DOGIYAI - Pos Mapia Satgas Pamtas RI-PNG Kewilayahan Yonif 527/BY mengadakan potong rambut gratis tiap hari kepada masyarakat yang berada Desa Bomomani, Kab. Dogiyai, Prov. Papua Tengah. 

    Diungkapkan Danpos Mapia, kegiatan potong rambut gratis ini diadakan setiap hari Jum'at oleh anggota Satgas Pamtas RI-PNG Kewilayahan Yonif 527/BY yang mahir dalam memangkas rambut khususnya Pos Mapia yang berada di Desa Bomomani Kab. Dogiyai Prov. Papua Tengah. 

    "Kegiatan yang kami adakan ini adalah kegiatan rutin setiap hari Jumat yaitu potong rambut gratis kepada masyarakat Papua di sekitar Desa Bomomani ini oleh anggota Satgas Pamtas RI-PNG Kewilayahan Yonif 527/BY karena ada beberapa anggota kami yang mahir dalam memangkas rambut jadi sekaligus menyalurkan keahliannya untuk hal - hal  yang bermanfaat bagi masyarakat yang berada di desa Bomomani Distrik Mapia", ujarnya. Kamis (26/10/2023). 

    Salah satu pemuda yang ikut mengantri untuk bisa potong rambut gratis menyampaikan ucapan terima kasihnya kepada anggota Satgas Pamtas RI-PNG Kewilayahan Yonif 527/BY yang sudah mengadakan kegiatan potong rambut gratis di Desa Bomomani .

    "Terima kasih banyak bapak-bapak TNI yang sudah adakan potong rambut gratis di Desa Bomomani ini, ” ucapnya. (*) 

    dogiyai
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 527/BY Pos...

    Artikel Berikutnya

    Peduli dengan Keselamatan Warga, Personel...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Jaga Situasi Jelang Natal dan Tahun Baru, Babinsa Koramil 1710-01/Kokonao Sampaikan Pesan-Pesan Keamanan Kepada Masyarakat
    Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 756/WMS Hadiri Ibadah Doa Rekonsiliasi di Kab.Dogiyai
    Kasad Hadiri Indonesia Open Military Style Drum Corps Competition Panglima TNI Cup 2024
    Peduli dengan Keselamatan Warga, Personel Satgas 527/BY Berkolaborasi  dengan Koramil Mapia Bagikan Helm Gratis
    Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 756/WMS Hadiri Ibadah Doa Rekonsiliasi di Kab.Dogiyai
    Peringati HUT ke-20 Satgas Yonif 756/WMS Gelar Pembagian Sembako di Wilayah Perbatasan
    Bantu Perekonomian Warga Papua, Personel Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 527/BY Beli Hasil Kebun Mama Papua
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Peduli dengan Keselamatan Warga, Personel Satgas 527/BY Berkolaborasi  dengan Koramil Mapia Bagikan Helm Gratis
    Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Posyandu Balita dan Pengobatan Gratis Bagi Masyarakat Bersama Puskesmas Moenamani 
    Ciptakan ketahanan Pangan Satgas Pamtas Kewilayahan yonif 756/WMS Berkebun sayur Bersama Masyarakat Distrik Kamuu Kab. Dogiyai
    Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 756/WMS Hadiri Ibadah Doa Rekonsiliasi di Kab.Dogiyai
    Menjaga Lingkungan Bersih, Satgas Yonif 756/WMS Pos Moenamani Baru Melaksanakan Karya Bhakti di Kampung Mauwa
    Satgas Yonif 527/BY Berikan Pembekalan Wawasan Kebangsaan  Kepada Siswa-siswi SMA Negeri 1 Mapia
    Satgas Yonif 527/BY Karya Bhakti Bantu Jemaat Gereja GKI Agape Bomomani Mapia
    Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 527/BY Pos Moenamani Borong Jualan Hasil Bumi Mama Papua di Pasar Kamuu
    Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Komsos Pemeriksaan Kesehatan Dengan Dinas Kesehatan Dogiyai
    Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 527/BY Hadir dalam Acara Penyerahan Bantuan Peralatan Perbengkelan Motor dan Mobil Bagi Wirausaha Pemula OAP

    Ikuti Kami